"We have no plans to make a branch in Malaysia," said Director of Bank Rankyat Indonesia (BRI) Sharia, Ventje Rahardjo. He claimed the national Islamic bank will be intensively working on the domestic market is still very large. (source)
The same thing also recognized the President Director of Bank Negara Indonesia (BNI) Syariah, Rizqullah. According to him, to open a branch in Malaysia, it must see the urgency in advance.
"Whose name was still a larger market in Indonesia. So, we see its importance, "he explained. Moreover, he admitted homework Bank ready to serve the domestic society is still quite a lot.
However, he asserted, to develop business, Malaysia could be a potential market. One of them through service delivery or remittance of money. "We open the second half of this year," he said.
Bank Syariah Indonesia tak Tertarik Buka Cabang di Malaysia
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA - Perbankan syariah Tanah Air mengaku belum tertarik pasar syariah di Malaysia. Sejumlah bankir lebih melirik pasar dalam negeri untuk ekspansi guna memperbesar bisnis.
“Kita belum ada rencana membuat cabang di Malaysia,” ujar Direktur Utama Bank Rankyat Indonesia (BRI) Syariah, Ventje Rahardjo. Ia mengaku bank syariah nasional bakal intensif menggarap pasar dalam negeri yang masih amat besar.
Hal senada juga diakui Direktur Utama Bank Negara Indonesia (BNI) Syariah, Rizqullah. Menurutnya, untuk membuka cabang di Malaysia, pihaknya harus melihat urgensinya terlebih dahulu.
“Yang namanya market masih lebih besar di Indonesia. Jadi, kita lihat kepentingannya,” jelasnya. Lagipula, ia mengaku pekerjaan rumah BNI Syariah untuk melayani masyarakat domestik masih cukup banyak.
Namun, ia menegaskan, untuk mengembangkan bisnis, Malaysia bisa jadi pasar yang potensial. Salah satunya melalui layanan jasa pengiriman uang atau remitansi. “Kita buka semester dua tahun ini,” ujarnya.
No comments:
Post a Comment